Kamis, 02 Agustus 2012

Biodata Juniel ƪ(ˆ⌣ˆ)ʃ



Stage Name : Juniel
Birth Name : Choi Jun Hee (최준희)
Date of Birth : September 3  1993
Blood Type : B
Hobby : Piano
Label : FNC Entertaiment
Instrument : Guitar, Piano
Twitter : @junieljp




Juniel, adalah seorang penyanyi solo yang bernama asli Choi Jun Hee. Debut di Korea pada Mei 2012 (Sebelum melakukan debut di korea ia sudah debut di jepang) , dengan mini album pertamanya "My First June" dan MV nya yang berjudul "Stupid" yang berduet dengan Jung Yong Hwa dari CN. Blue. Juniel berada di bawah manajemen FNC Music. Ya, dia satu agensi dengan FT Island dan CN Blue :)


Juniel, yang baru saja memulai debutnya dengan mini album pertama berjudul ‘My First June‘ ,kini ia dijuluki sebagai “IU berikutnya”. Setelah memulai debutnya pada tanggal 7 Juni Juniel berkomentar, “IU adalah artis senior disukai semua orang suka dan semua orang mengenal ia sebagai ‘National Little Sister’ ehingga ketika mereka memanggilku dengan ‘IU Kedua’, aku merasa sangat senang.”

Dia kemudian menambahkan, ”Tapi aku pikir, julukan tersebut terlalu berlebihan untuk diberikan kepada pendatang baru sepertiku. aku berharap dapat menunjukkan warnaku sendiri sebagai Juniel. “Ia kemudian juga mengatakan, “aku diberitahu bahwa kekuatanku ada pada suaraku yang bisa berubah dengan setiap lagu,”  Juniel mengungkapkan panutan dirinya adalah penyanyi serta penulis lagu populer, Lily Allen. Juniel sebelumnya telah mendapatkan banyak perhatian untuk kolaborasi-nya bersama CNBLUE JungYonghwa







Tidak ada komentar:

Posting Komentar